Raisa Andriana dan Hamish Daud telah melangsungkan pernikahannya sekitar sebulan yang lalu. Gaya busana pernikahan Raisa terkesan anti-mainstream, simpel dan sederhana, tak semewah di pernikahan artis pada umumnya.
Baru-baru ini, beredar potret pernikahan ayahanda dan ibunda Raisa yang diunggah sang kakak, Rinaldi Nurpratama. Tata rias dan busana yang dikenakan sang mama ternyata mirip sekali dengan busana yang dipakai Raisa waktu nikah. Ini mungkin menjawab kenapa penampilan pernikahan Raisa sesederhana itu.
Dalam foto tersebut, tampak jelas kalau Raisa ternyata mewarisi kecantikan sang ibu. Sejumlah akun penggemar Raisa pun mencoba membandingkan wajah Ria Mariaty saat pernikahan dengan Raisa. Hasilnya benar-benar bak pinang dibelah dua.
1. Gayanya Mirip Banget ya

2. Bagai Pinang Dibelah Dua

3. Mirip Banget kan

4. Berasa De Javu
