5 Tiket gratis nonton Pengabdi Setan 2 bisa kamu dapatkan khusus bagi yang membaca artikel ini sampai selesai. Joko Anwar baru saja membagikan sebuah unggahan di akun Instagram pribadi miliknya @jokoanwar pada Sabtu (18/6/2022). Sutradara film Pengabdi Setan 2 itu mengumumkan akan bagi-bagi tiket gratis di Gala Premiere Pengabdi Setan 2 bersama para pemain.
“Ada yang mau TIKET GALA PREMIERE PENGABDI SETAN 2 bareng para pemain?”, Tulis sutradara terbaik di Festival Film Indonesia 2020 itu.
Namun ada syarat dari Joko Anwar kepada kamu yang ingin mendapatkan tiket gratis nonton Pengabdi Setan 2. Pria lulusan ITB itu meminta kepada para fans untuk dibuatkan tagline yang nantinya akan di gunakan pada Official Poster Film Pengabdi Setan 2.
BACA JUGA: 5 Film Terbaik Joko Anwar Selain Pengabdi Setan yang Wajib Kamu Tonton
“Kepada seluruh Pengabdi yang sudah menonton trailer, ada pesan dari Ibu. Ibu minta dibuatkan tagline. 5 Pengabdi dengan tagline terbaik akan diundang ke Gala Premiere #PengabdiSetan2. Jika Ibu suka, tagline akan diabadikan di Official Poster“, lanjut pemilik akun @jokoanwar.
Bagi kamu yang ingin mengikuti challenge tiket gratis nonton Pengabdi Setan 2 ini caranya cukup mudah seperti yang jadiberita.com lansir melalui akun Instagram yang ditulis oleh Joko Anwar sebagai berikut:
Klik tombol NEXT dibawah ini untuk lanjut membaca