Lifestyle

Laku Keras, Comic 8 Bakal Dibuat Sekuelnya

Hutomo Dwi

Kesuksesan film komedi “Comic 8” membuat sang sutradara, Anggy Umbara, yang juga menjadi sutradara film “Coboy Junior The Movie”, berkeinginan membuatkan sekuel dari film tersebut.