Hari bahagia berubah duka, saat sang ibu menangis gantikan wisuda anaknya yang baru saja meninggal.
Admin Post

Inayah Rohmaniyah, Dekan Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam UIN Sunan Kalijaga langsung peluk erat seorang ibu yang hadir saat wisuda