Loker PT Astra Honda Motor (AHM) untuk SMA/SMK Gratis

Loker PT Astra Honda Motor (AHM) kini baru saja tersedia untuk kamu lulusan SMA/SMK sederajat. Setidaknya ada beberapa loker yang dibuka Honda diantara adalah, operator,quality control (QC), gudang dan staff administrasi. Simak terus artikel ini sampai selesai untuk mengetahui tata cara melamar di AHM.

Sekilas tentang perusahaan

PT Astra Honda Motor via abadikini.com

PT Astra Honda Motor (AHM) adalah salah satu pembuat sepeda motor terbesar di Indonesia. AHM pertama kali didirikan dengan nama PT Federal Motor pada tanggal 11 Juni 1971. Astra Honda Motor kian menjadi unggulan konsumen. Hal ini terbukti dengan kapasitas produksi yang hingga kini mencapat 4,2 juta sepeda motor pertahun.

Pada tahun 2012, AHM telah berhasil mencatatkan prestasi tertinggi dalam produksi dengan pencapaian hingga 35 juta unit. Prestasi ini merupakan prestasi yang belum pernah diraih oleh produsen sepeda motor di Indonesia maupun di ASEAN.

AHM kian berinovasi dengan menciptakan produk-produk unggulan dibantu oleh kurang lebih 18.000 karyawan. Beberapa produk Honda yang sudah tidak asing telah beredar dipasaran diantaranya adalah Absolute Revo, BeAT, CBR, New Honda Blade, New Megapro, Scoopy, Spacy Helm in PGM-FI, Supra X, Tiger, Vario.

Beberapa penghargaan yang telah diterima PT Astra Honda Motor (AHM) membuat perusahaan ini juga menjadi salah satu perusahaan impian para karyawan.

BACA JUGA: 55 Lowongan Kerja BUMN April 2022 Semua Jurusan

  1. Indonesia Best Brand Award 2012
  2. Indonesia Most Admired Companies 2012
  3. Top Brand 2013
  4. MotorPlus Award 2012
  5. Indonesia’s Most Favorite Youth Brand 2012
  6. Word of Mouth Marketing 2012
  7. Service Quality Award 2012
  8. Otomotif Award 2012
  9. Indonesia Most Favorable Brand in Social Media 2012
  10. Indonesia’s Most Favorite Women Brand 2012
  11. Indonesian Motobike of The Year 2012
  12. Motorcycle of the Year 2012
  13. Kartini Award 2012
  14. HAI Youth Brand Award 2012
  15. Indonesia Brand Champion 2012
  16. Top Brand 2021
  17. MotorPlus Award 2021
  18. Best Brand Platinum 2020
  19. Indonesia WOW Brand 2019

Kualifikasi untuk melamar pekerjaan di AHM

Written by Ardy Messi

Work in PR agency, Strategic Planner wannabe, a bikers, a cyclist, music and movie freak, Barca fans.

Cara Mengetahui Password TikTok

Cara Cek dan Daftar Bantuan Subsidi Gaji Rp1jt Bagi Pekerja